Asuransi Astra Life Syariah, Wujud Cinta dan Kebaikan untuk Keluarga

 


 

Tidak ada satu orangpun di dunia ini yang ingin sakit. Namun disaat sudah benar-benar sakit ketika tidak memiliki Asuransi tentu yang repot adalah diri kita sendiri. Anggaplah saudara, teman dekat hadir mensupport kita. namun urusan financial Kesehatan tetaplah menjadi tanggung jawab kita sendiri.

Asuransi Syariah Astra Life jadi pilihan perlindungan untuk #LengkapiCintadanKebaikan di bulan Ramadan


Dulu saya harus diam-diam mendaftarkan asuransi untuk keluarga saya sendiri. Saya mendaftarkan ayah, ibu, bapak, ibu mertua dan juga suami. Semua itu saya lakukan karena saya sadar jaminan Kesehatan memang begitu penting. Terlebih Astra Life Syariah Asuransi Syariah yang memang membuat hati  begitu tentram.
 
Bagi saya memilih mendaftarkan asuransi kepada orang-orang terdekat merupakan wujud cinta saya yang tak boleh saya tunda-tunda. Namun sebelum mendaftarkannya saya memastikan segala sesuatunya sesuai dengan syariat agama Islam agar nggak timbul was-was di dalam hati.
 
Astra Life Becoming Life Insurer of The Future.


Dulu memiliki asuransi merupakan hal yang tabu dalam keluarga besar saya. Banyak orang tua berfikiran pendek bahwa anak-anaknya nggak mau direpotkan membayar biaya rumah sakit makanya pada menggunakan asuransi. Padahal hal itu sama-sekali tidak benar, justru dengan memiliki asuransi merupakan wujud cinta agar segalanya menjadi terjamin.
Memilih asuransi cukup mudah. Sebelumnya, saya hanya perlu mencari referensi sebagai bahan pertimbangan. Sebagai Muslim pilihan pada asuransi jenis Syariah seperti pada Astra Life Syariah memang pilihan tepat. Selain aman juga menentramkan karena dijalankan sesuai kaidah agama.


Pilih Asuransi Syariah Resmi, dari Group Astra


 Sebagai nasabah Anda memang harus hati-hati. Agar tidak menderita kerugian, pastikan membeli produk asuransi syariah terpercaya yang dikelola oleh manajemen berpengalaman dan terbukti amanah. dalam hal ini Astra life merupakan bagian dari Group Astra yang memang sudah sangat terpercaya.


Untuk mengetahui hal tersebut bisa dengan mengunjungi website perusahaan asuransi, membaca review atau bertanya langsung kepada nasabah yang sudah membeli polis. Asuransi yang sudah terdaftar akan memberikan pelayanan berdasarkan undang-undang sehingga jika ada pihak yang merasa dirugikan bisa langsung melakukan komplain
Akad merupakan bentuk kerja sama. Selama nasabah masih ragu atau kurang setuju, bisa mendiskusikan untuk mendapat penjelasan dan solusi. Dengan paham dan mengikuti semua ketentuan, maka baik nasabah maupun perusahaan asuransi akan mendapat manfaat.
 
Sistem Pengelolaan Dana
Sebenarnya asuransi dikatakan syariah bukan hanya dari isi perjanjian, tetapi juga bagaimana dana premi dikelola. Pastikan dana tersebut dimanfaatkan untuk hal yang tidak melanggar syariat dan sesuai dengan ketentuan hukum.
Nasabah berhak mengetahui proporsi penggunaan premi, jenis usaha yang Anda sebagai nasabah dibiayai dan pemanfaatannya secara terbuka. Hal ini bisa ditanyakan sebelum menandatangani akad sehingga bisa menjadi bahan pertimbangan.
 
Pastikan Besar Premi tidak Memberatkan
Terakhir, tujuan pembelian asuransi adalah untuk mendapat manfaat dan meringankan beban ketika terjadi musibah. Karena itu jangan sampai premi yang harus dibayar justru membuat berat bagi nasabah. Sebaiknya mengkalkulasi kemampuan finansial sebelum memutuskan untuk membeli produk asuransi.
 
Salah satu perusahaan yang mengeluarkan produk asuransi aman, terpercaya dan amanah adalah Astra Life Syariah. Saya merasakan sendiri produk ini sangat tepat bagi keluarga saya karena memberikan proteksi sesuai kebutuhan dan mudah mendapatkannya. Selain itu pelayanannya juga fast responmembantu selama 24 jam. Astra Life Syariah ada 3 pilihan produk yaitu
 
Flexi Life Syariah
Merupakan asuransi jiwa murni dengan manfaat santunan sampai tutup usia mencapai Rp 2 M dan tanpa medical check. Selain itu juga memberikan santunan tutup usia karena kecelakaan hingga 200 persen. Kita juga tenang karena perlindungan sesuai dengan prinsip syariah dan mempunyai perlindungan Covid 19.  Produk ini bisa dibeli  di
https://ilovelife.co.id/products/product-life-syariah/6448 


ASLI Asya Proteksi Syariah
Jika Anda memiliki keinginan mengembangkan investasi berdasarkan dengan prinsip syariah dan mendapat manfaat perlindungan secara menyeluruh dari jiwa, terminal illness, cacat total dan tetap hingga manfaat mudik lebaran pilihannya adalah ASLI Asya Proteksi Syariah. Pada tahun ke 11 dan 16 pemegang polis akan mendapat bonus loyalitas sebesar 25 persen.
 
Selain itu, dari polis tahun ke 11 sampai berakhir akan mendapat tambahan booster investasi 3 persen. Untuk manfaat nilai dana yang bisa diterima di akhir masa polis sebesar 100 persen. Sistem pembayarannya sangat terjangkau dan bisa berkala sesuai kondisi keuangan. Untuk membelinya bisa mengunjungi link
https://www.astralife.co.id/produk-syariah-asuransi-dasar/asli-asya-syariah-protection/ 
 
AVA iFamily Protection Syariah
Jika ingin mempunyai proteksi lengkap bisa memilih jenis ini karena sesuai prinsip syariah, memberikan perlindungan terhadap risiko meninggal dunia, meninggal dunia akibat kecelakaan, santunan kecelakaan, penggantian biaya rawat jalan darurat karena kecelakaan, serta santunan harian rawat inap dan rawat inap di ICU.
 
Tambahan manfaat yang bisa diperoleh adalah manfaat tutup usia saat menunaikan ibadah haji, umrah dan mudik lebaran. Asuransi ini sangat terjangkau karena mulai dari Rp90.000,- per bulan. Bagi peserta tambahan dalam satu polis akan mendapat diskon kontribusi hingga 20%. Produk asuransi ini bisa diperoleh di cabang PermataBank terdekat 
https://www.astralife.co.id/produk-syariah-asuransi-dasar/ava-ifamily-protection-syariah/ 

 
Astra Life Syariah terbukti aman, Amanah dan sesuai dengan ketentuan syariah sehingga membuat nasabah merasa tenteram. Ingin memiliki perlindungan yang aman dan menguntungkan yuk
kunjungi  https://ilovelife.co.id/products/product-life-syariah/6448  untuk mencoba kalkulator kontribusi dan manfaat dari Flexi Life Syariah. Yuks ikutan klik, follow, dan mention Instagram @ilovelife.co.id @astralifeid; untuk mencoba kalkulator kontribusi dan manfaat dari Flexi Life Syariah  #LoveLife #AstraLife #AstraLifeSyariah #LengkapiCintadanKebaikan

 
 

 

You Might Also Like

4 komentar

  1. Proteksi syariah memang membuat aman ya kak. Apalagi ini asiknya bisa satu keluarga juga mendapat perlindungan jiwa

    BalasHapus
  2. Kalau tujuannya buat proteksi memang asuransi ini bermanfaat banget ya mba. Cuma memang harus pilih-pilih yang terbaik juga. Biar ke sana-sananya mudah dan lebih aman

    BalasHapus
  3. Saya juga senang dapat informasih soal Astra Life Syariah. Bikin saya jadi melek finansial masa depan anak anak juga.

    BalasHapus
  4. Aku baru tau Astra Life ada syariah juga yah kak? Jadi melek finansial buat masa depan ini mah

    BalasHapus

Hai, silahkan tinggalkan komen, pesan dan kesannya. Tapi maaf untuk menghindari spam dimoderasi dulu sebelum dipublikasi ya.